Berita
Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara PTUN SERANG dan KanWil BPN Provinsi Banten
Jl. Syech Nawawi Al-bantani No.3 Km. 5 Kel, Banjarsari, Kota Serang, Banten 42123
Tlp : (0254) 214085 Email : informasi@ptun-serang.go.id





Serang, 18 Maret 2022. Bertempat di Ruang Rapat Baduy KanWil BPN Provinsi Banten Ketua Pengadilan Tata Usaha Negara Serang Bapak Herry Wibawa, S.H., M.H.
Melakasanakan Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara Pengadilan Tata Usaha Negara Serang dengan Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Banten tentang Pemanfaatan Teknologi Informasi Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Perkara (SIMKARA)
Dalam proses Upaya Administratif dan Pelaksanaan Putusan Pengadilan yang telah memperoleh Kekuatan Hukum Tetap pada Pengadilan Tata Usaha Negara Serang.